Bakamla RI Babel Peduli Korban Terdampak Puting Beliung

- Jurnalis

Jumat, 18 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid putra pos.Batubelubang, 18 Maret 2022 (Bakamla RI/Indonesia Coast Guard). Kabar duka datang dari Bangka Belitung (Babel). Bencana alam angin puting beliung memporak-porandakan area pemukiman di daerah Babel, Sabtu (12/3) silam.

Menyikapi hal ini, Personel Stasiun Bumi Bangka Belitung Bakamla RI bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Dinas Sosial, Masyarakat Batu Belubang, dan Taruna Siaga Bencana (Tagana) bersinergi dalam aksi pembersihan dan pembangunan kembali beberapa rumah penduduk. Kegiatan ini berlangsung di bawah pengawasan Kepala Stasiun Bumi Babel Bakamla RI Letkol Bakamla Leonardi Hillman, S.E., M.T., kemarin. 

“Hari ini kegiatan difokuskan berlangsung disekitar Kantor Desa Batu belubang, Bangka Tengah. Karena kerusakan terberat berada di area ini,” tutur Letkol Bakamla Leo.

“Semoga sebentuk kecil kepedulian dan bantuan yang kita lakukan ini, dapat sedikit meringankan beban penduduk yang rumahnya rusak diterjang angin puting beliung,” lanjutnya.

Kegiatan ini turut menarik perhatian Ketua Komisi 1 DPRD Belitung Syamsir dan Anggota Komisi I DPRD Belitung Maswandi yang datang  meninjau lokasi terdampak puting beliung di Batubelubang.

Autentikasi:

Pranata Humas Ahli Madya Bakamla RI Kolonel Bakamla Dr. Wisnu Pramandita, S.T., M.M., M.Tr.Hanla

Berita Terkait

KUNJUNGAN UNITED TRACTORS INDONESIA KE BPS SIDARLING RW 012 DUREN SAWIT
Tingkatan Kualitas Pelayanan, Kapolres Kediri Beri Pengarahan Bhabinkamtibmas dan Polisi RW
Operasi Keselamatan Semeru 2025, Polres Kediri Kota Tindak Pelanggar dan Bagikan Helm Secara Gratis 
Pertemuan Linsek Tingkat Kecamatan Gandrungmangu dan Puskesmas, Meningkatkan Kualitas dan Aksesibilitas Pelayanan
Karang Taruna Kelurahan Kasunyatan Pastikan Tak Ada Pungli Dilakukan Pada Warung Jalan Baru Tonjong Banten Lama
Saksi Ahli Prof. Aswanto : Tidak Ada Pelanggaran TSM Di Pilkada Kabupaten Serang.
Kabag Ops Polres Kediri Kota Pimpin Pengamanan UKT IKS PI Kera Sakti Ranting Pesantren
Razia Cipta Kondisi, Polres Kediri Kota Amankan Puluhan Botol Miras dan Bukti Terkait Pelanggaran Lalulintas
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 18:13 WIB

KUNJUNGAN UNITED TRACTORS INDONESIA KE BPS SIDARLING RW 012 DUREN SAWIT

Kamis, 13 Februari 2025 - 12:53 WIB

Tingkatan Kualitas Pelayanan, Kapolres Kediri Beri Pengarahan Bhabinkamtibmas dan Polisi RW

Rabu, 12 Februari 2025 - 17:21 WIB

Operasi Keselamatan Semeru 2025, Polres Kediri Kota Tindak Pelanggar dan Bagikan Helm Secara Gratis 

Rabu, 12 Februari 2025 - 14:27 WIB

Pertemuan Linsek Tingkat Kecamatan Gandrungmangu dan Puskesmas, Meningkatkan Kualitas dan Aksesibilitas Pelayanan

Rabu, 12 Februari 2025 - 06:55 WIB

Karang Taruna Kelurahan Kasunyatan Pastikan Tak Ada Pungli Dilakukan Pada Warung Jalan Baru Tonjong Banten Lama

Senin, 10 Februari 2025 - 23:04 WIB

Saksi Ahli Prof. Aswanto : Tidak Ada Pelanggaran TSM Di Pilkada Kabupaten Serang.

Minggu, 9 Februari 2025 - 22:29 WIB

Kabag Ops Polres Kediri Kota Pimpin Pengamanan UKT IKS PI Kera Sakti Ranting Pesantren

Minggu, 9 Februari 2025 - 12:16 WIB

Razia Cipta Kondisi, Polres Kediri Kota Amankan Puluhan Botol Miras dan Bukti Terkait Pelanggaran Lalulintas

Berita Terbaru