Bupati & Ketua TP- PKK Nias Barat, Hadiri Peringatan Hari Kartini ke- 144 tingkat Provinsi Sumut 2022

- Jurnalis

Jumat, 22 April 2022 - 12:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos, Nias Barat – Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu bersama Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Nias Barat Ny. Erli Tasar Khenoki Waruwu, menghadiri peringatan Hari Kartini ke-144 tingkat Provinsi Sumatera Utara yang dilaksanakan di Aula Tengku Rizal Nurdin, Medan, Kamis (21/04/2022).

Pada peringatan hari Kartini ke-144, Organisasi Aksi Solidaritas Era Kabinet Indonesia Maju (OASE-KIM) dan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara akan memberikan Penghargaan Kepada Para Perempuan Berjasa dan Berprestasi di Seluruh Kabupaten/Kota di wilayah Provinsi Sumatera Utara.

Pemberian Penghargaan diberikan pada 5 (lima) kategori, yaitu:

Pendidikan, Kesehatan, Sosial Budaya, Lingkungan Hidup, dan Pertanian.

Pada kesempatan itu, perwakilan dari Nias Barat turut menerima penghargaan pada kategori Sosial Budaya, yaitu diterima oleh Filisana Gulo.

Pemberian penghargaan kepada perempuan berprestasi pada bidangnya masing-masing merupakan apresiasi dan penghargaan atas peran perempuan yang telah menunjukan prestasi di bidangnya, sehingga melalui itu bisa menjadi motivasi bagi perempuan lainnya untuk berbuat hal demikian.

Perempuan adalah Ibu kehidupan, karena kehidupan lahir dari sosok perempuan. Bahkan dalam sejarah perjalanan bangsa kita, banyak kaum perempuan yang berperan besar dalam perjuangan dan pembangunan. Namun seringkali jasa-jasa perempuan tidak diapresiasi dan tercatat.

BD

Berita Terkait

Amankan Ibadah Perayaan Natal, Polres Kediri Kota Terjunkan Personel Pengamanan
Berhasil Ungkap kasus Pengeroyokan di Bantaran Sungai Brantas, Anggota Sat Reskrim Diganjar Penghargaan
PRABOWO Sambangi Kediaman Mulyadi Jayabaya, RGN-MUDA lakukan NGEJAR NGEnalin GanJAR Di Wilayah Warunggunung
Temu Wicara Pj. Bupati Dengan Organisasi Forwal Rumuskan Kolaborasi
Tim Resmob Polres Kediri Tangkap 3 Komplotan Pencuri Tabung Gas Elpiji
Revisi Skejul Milad Dasawarsa Forwal Seminggu Lebih Awal, EO: Lebih Cepat Lebih Baik
RGN MUDA Aktifkan Rumah Pemenangan Ganjar Mahfud Di Wilayah Kecamatan Warunggunung 
Polsek Mojoroto Siaga Kamtibmas Antisipasi Potensi Gangguan Kamtibmas Pasca Pagelaran Pencak Dor di Blitar
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 5 Desember 2023 - 14:02 WIB

Kapolres Blitar Kota Pimpin Korps Raport Kenaikan Pangkat Pengabdian

Selasa, 5 Desember 2023 - 13:36 WIB

Kapolres Gowa Hadiri Acara Penyerahan DIPA TA 2024 dan Penandatanganan Pakta Integritas Tahun 2024

Senin, 4 Desember 2023 - 16:08 WIB

Heboh Kasus penganiyaan bergulir kenapa bisa jadi tersangka.

Senin, 4 Desember 2023 - 12:19 WIB

Medco E&P Malaka Rampungkan Pembangunan 31 Unit Rumah Layak Huni di Aceh Timur

Minggu, 3 Desember 2023 - 14:51 WIB

Gawat !!! Illegal Mining Bebas Operasi di Blang Gleum diduga APH Dapat Setoran

Kamis, 30 November 2023 - 13:07 WIB

Pekerja Medco E&P Malaka Betikan Paket Santunan Kepada 295 Anak Yatim

Rabu, 29 November 2023 - 18:39 WIB

Secara Keseluruhan Kafilah Aceh Timur Suguhkan Penampilan Terbaik di MTQ Ke-36

Selasa, 28 November 2023 - 21:51 WIB

Seluruh Elemen Masyarakat Deklarasi Ciptakan Bitung Damai

Berita Terbaru

Uncategorized

Heboh Kasus penganiyaan bergulir kenapa bisa jadi tersangka.

Senin, 4 Des 2023 - 16:08 WIB