Di Duga Hilang Kendali Toyota Calya Terperosok Ke Jurang Di Lampung Timur.

- Jurnalis

Minggu, 24 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid putra pos.Lampung Timur – Kepanikan begitu terasa di Jembatan Way Curup, Jalan Lintas Timur, Mataram Baru, Lampung Timur, saat puluhan warga mengevakuasi tujuh penumpang Toyota Calya berpelat BE 1062 YJ yang terperosok masuk jurang pukul 18.30, malam Minggu, 23 April 2022.

Meluncur dari arah Bandarlampung dan berencana hendak buka puasa bersama di Way Jepara, Lampung Timur, Toyota Calya diduga hilang kendali, hingga membuang ke kiri, dan masuk jurang di Jembatan Way Curup.

Petugas setempat memastikan seluruh penumpang selamat. Empat tidak mengalami cedera. Tiga lainnya luka ringan dan sempat dibawa ke Puskesmas terdekat.

Tiga yang orang luka ringan terdiri dari pengemudi Ari Dwi Saputra, berusia 28 tahun. Ia bersama Rahadi Setiawan, lelaki berusia 27 tahun dari Natar, Lampung Selatan, dan Yudi Des Yullian, warga Bandarlampung.

Karena tidak ada penerangan di sekitar Jembatan Way Curup, warga hanya memakai ponsel untuk mengevakuasi ketujuh penumpang. Mereka diselamatkan dari Toyota Cayla dalam posisi bodi mobil terbalik.

Sejumlah warga berusaha menyetop kendaraan yang lewat dan berhasil meminta pengemudi bak terbuka untuk mengangkut para penumpang ke puskesmas. Warga yang lain membopong satu persatu ke pinggir jalan.

Toyota Calya berpelat BE 1062 YJ ringsek parah. Selain mengevakuasi penumpang, warga berusaha menyelamatkan barang-barang dan mengamankannya ke atas jembatan, di pinggir Jalan Lintas Timur Mataram Baru, Lampung Timur.

Kecelakaan sudah sering terjadi di kawasan ini.  Tak ada penerangan di sana.

Warga berhasil mengevakuasi para penumpang sekitar pukul 20.30. Petugas lalu lintas setempat masih berusaha mengevakuasi Toyota Calya tersebut menjelang tengah malam.

(Suhaimi)

Berita Terkait

Tak Terbukti Serobot Tanah, Hakim Jatuhkan Vonis Bebas Pasangan Lansia Asal Surabaya
ROADSHOW PERKAPJU FGD “GOES TO SCHOOL” SINGGAH DI SMPN 53 KALIBARU, CILINCING
Ribuan Peluang Kerja di Turki Terancam Gagal, Pengusaha Desak Pemerintah Bertindak
Tim Kuasa Hukum Paslon 2 dan Ketua Bidang Hukum PKS Dampingi Peristiwa Penganiayaan Saksi 02 Di TPS 09 Kecamatan Cikesal
Cecep Azhar Koordinator Tim Hukum Paslon No. 02 Mengucapkan Selamat Dan Sucses Atas Kemenangan Ratu Zakiyah Dan Najib Hamas.
Kerja Bakti Normalisasi Irigasi dan Pembukaan Lahan oleh Poktan Karya Usaha Dukung Ketahanan Pangan di Rorotan
PT.Sabana Global Toolsindo di Duga Buang Limbah Beracun Ke Saluran Air Diduga Langgar UU Lingkungan Hidup
RT Dan RW Bukit Kesuma Akui Setor Ke Kades Rp 300 Ribu Persurat Tanah
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 22:49 WIB

Tak Terbukti Serobot Tanah, Hakim Jatuhkan Vonis Bebas Pasangan Lansia Asal Surabaya

Rabu, 23 April 2025 - 16:59 WIB

ROADSHOW PERKAPJU FGD “GOES TO SCHOOL” SINGGAH DI SMPN 53 KALIBARU, CILINCING

Selasa, 22 April 2025 - 20:39 WIB

Ribuan Peluang Kerja di Turki Terancam Gagal, Pengusaha Desak Pemerintah Bertindak

Senin, 21 April 2025 - 07:00 WIB

Tim Kuasa Hukum Paslon 2 dan Ketua Bidang Hukum PKS Dampingi Peristiwa Penganiayaan Saksi 02 Di TPS 09 Kecamatan Cikesal

Minggu, 20 April 2025 - 13:45 WIB

Cecep Azhar Koordinator Tim Hukum Paslon No. 02 Mengucapkan Selamat Dan Sucses Atas Kemenangan Ratu Zakiyah Dan Najib Hamas.

Minggu, 20 April 2025 - 12:59 WIB

Kerja Bakti Normalisasi Irigasi dan Pembukaan Lahan oleh Poktan Karya Usaha Dukung Ketahanan Pangan di Rorotan

Sabtu, 19 April 2025 - 14:05 WIB

PT.Sabana Global Toolsindo di Duga Buang Limbah Beracun Ke Saluran Air Diduga Langgar UU Lingkungan Hidup

Jumat, 18 April 2025 - 20:43 WIB

RT Dan RW Bukit Kesuma Akui Setor Ke Kades Rp 300 Ribu Persurat Tanah

Berita Terbaru