Jelang Natal Personel Satgas Pamtas 126/KC Bantu Dekor Gereja di Perbatasan

- Jurnalis

Kamis, 23 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid putra pos.Keerom. Dalam menyambut perayaan hari raya Natal yang sudah semakin dekat, personel Pos Yabanda Satgas Pamtas Yonif 126/KC dipimpin Serda Sion Marbun bersama jemaat mendekorasi dan mempercantik Gereja Khatolik Maranata di Desa Yabanda, Kec. Yaffi, Kab Keerom. Hal ini dikatakan Dansatgas Yonif  126/KC, Letkol Dwi Widodo S.H., M. Han. dalam keterangan tertulisnya, Kamis (23/12/2021).

“Adapun kegiatan ini juga untuk mendekatkan diri dan menjalin tali silaturahmi antara personel Satgas dengan warga, sehingga tercipta suasana suka cita Natal penuh damai dan toleransi antar umat beragama, serta meningkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat,” ucap Dansatgas.

Tujuan kegiatan personel Satgas dalam membantu mendekorasi jelang Natal yaitu agar membuat tempat ibadah terlihat cantik, meriah jelang perayaan hari raya Natal tahun 2021 ini.

Bapak Imanuel selaku Pendeta Gereja Khatolik Maranata mengucapkan banyak terima kasih kepada personel Pos Yabanda Satgas Pamtas Yonif 126/KC yang telah membantu mendekorasi dan mempercantik gerejanya.

“Kami mewakili jemaat sungguh bahagia, bapak-bapak TNI meringankan langkah dan tenaganya untuk membantu mendekorasi tempat ibadah ini, sikap personel Satgas dalam membantu sesama yang membutuhkan, tanpa melihat perbedaaan dan latar belakang, semuanya bersatu dalam menebar kebaikan harus dapat kita teladani,” tuturnya.

Autentikasi : Pen Satgas Yonif 126/KC

Berita Terkait

Pemprov DKI Jakarta Berangkatkan Ribuan Peserta Mudik Gratis 2025
KAI Siapkan 1.380 Petugas LRT Jabodebek untuk Pastikan Kelancaran Angkutan Lebaran 2025
Lagi Lagi Tambang Galian C di Desa Citeras Diduga Tak Kantongi Izin
PCNU Kota Depok Berbagi Paket Berbuka Puasa Gus Yahya
Jelang Mudik Lebaran, Pegadaian Hadirkan Gadai Bebas Bunga Untuk Masyarakat
Para Mafia BBM Ilegal Melenggang Kangkung Dengan Leluasa Di SPBU 34.151.22
Pom Bensin 34.167.12 Di Segel Polisi Ada Apa Gerangan
Santunan Anak Yatim dan Buka Puasa Bersama Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 10:14 WIB

Pemprov DKI Jakarta Berangkatkan Ribuan Peserta Mudik Gratis 2025

Senin, 24 Maret 2025 - 12:46 WIB

KAI Siapkan 1.380 Petugas LRT Jabodebek untuk Pastikan Kelancaran Angkutan Lebaran 2025

Minggu, 23 Maret 2025 - 09:23 WIB

Lagi Lagi Tambang Galian C di Desa Citeras Diduga Tak Kantongi Izin

Jumat, 21 Maret 2025 - 22:39 WIB

PCNU Kota Depok Berbagi Paket Berbuka Puasa Gus Yahya

Jumat, 21 Maret 2025 - 22:31 WIB

Jelang Mudik Lebaran, Pegadaian Hadirkan Gadai Bebas Bunga Untuk Masyarakat

Jumat, 21 Maret 2025 - 17:27 WIB

Para Mafia BBM Ilegal Melenggang Kangkung Dengan Leluasa Di SPBU 34.151.22

Rabu, 19 Maret 2025 - 22:19 WIB

Pom Bensin 34.167.12 Di Segel Polisi Ada Apa Gerangan

Senin, 17 Maret 2025 - 11:08 WIB

Santunan Anak Yatim dan Buka Puasa Bersama Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1

Berita Terbaru

Bisnis

Beli USDT Murah Tanpa Fee Tinggi? Ini Cara Cerdasnya!

Jumat, 28 Mar 2025 - 09:00 WIB