Ketua Umum DPP Berserta Jajaran Didampingi Ketua DPC AWIBB Bekasi Raya Bersama Jajarannya Ikut Semarakan Karnaval Pesona Nusantara Bekasi Keren

- Jurnalis

Senin, 21 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putrapos Bekasi — Peringati hari ulang tahun kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-78, Pemerintah Kota Bekasi menggelar Karnaval Pesona Nusantara Bekasi Keren.

Hadir dalam acara, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Plt Wali Kota Bekasi Dr. Tri Adhianto, unsur Forkompinda Kota Bekasi dan dari beberapa organisasi masyarakat yang ada di Kota Bekasi.

Sejumlah pertunjukan ditampilkan pada acara karnaval kali ini, seperti, seni tari jaipong, atraksi pencak silat, reog ponorogo, manusia galah, polisi cilik, serta mobil hias dan di iringi para pegawai dari berbagai Dinas yang mengenakan pakaian adat dari berbagai Daerah. Minggu (20/08/2023).

Begitu juga tak kalah heboh, terlihat ditengah barisan peserta karnaval, para jurnalis yang tergabung dalam Aliansi Wartawan Indonesia Bangkit Bersama (AWIBB) ikut serta memeriahkan peringatan HUT kemerdekaan RI yang ke-78.

Ketua umum DPP AWIBB Dika Maha Putra bersama jajaran pengurus DPC Aliansi Wartawan Indonesia Bangkit Bersama Bekasi Raya, Raja Simatupang begitu sangat antusias mengikuti acara Karnaval Pesona Nusantara Bekasi Keren tahun 2023.

Dika Maha Putra selaku Ketua Umum DPP AWIBB, Menyampaikan “Alhamdulillah acara tersebut berjalan sukses tanpa ada halangan atau hambatan, hanya saja nampak sedikit koreksi untuk panitia acara setiap barisan saat organisasi masyarakat tampil, bantu bereskan barisan agar tertata rapih. Tetapi utk keseluruhan isi acara cukup sukses dan elegan,” ujarnya.

Sementara, ketua AWIBB Bekasi Raya, Raja Simatupang menjelaskan, dirinya hadir bersama pengurus DPC Aliansi Wartawan Indonesia Bangkit Bersama Bekasi Raya untuk ikut memeriahkan peringatan HUT kemerdekaan RI yang ke-78 di kota Bekasi.

“Kami datang dari Kabupaten Bekasi ke Kota Bekasi atas nama Aliansi Wartawan Indonesia Bangkit Bersama Bekasi Raya sengaja hadir untuk ikut serta memeriahkan acara KPNBK yang di gelar Pemkot Bekasi,” jelas bang Raja.

Adapun rute di mulai dari depan rumah sakit Mitra Bekasi  sampai landmark Kota Bekasi.

Terlihat di lokasi warga kota Bekasi sangat antusias melihat acara karnaval ini.

Bagas ariebowo

(AWIBB BEKASI RAYA)

Berita Terkait

Barokah: kades Tajul Arifin Rutin Setiap Malam Kamis Laksanakan Pengajian Bersama Warga
Fraksi Gerindra DPRD Tanggamus Upayakan Bantuan Bedah Rumah Untuk Korban Kebakaran di Semaka
Bravo…Bareskrim Ungkap 4 Kasus Penyelundupan Ilegal Selama 3 Bulan Terakhir
Polres Kediri Kota Kembali Gelar Razia Cipta Kondisi, Ini Targetnya !
Ketua Umum DPP AWNI Rosid Wijaya Desak Menteri Yandri Susanto Minta Maaf !! Atas Pernyataan Wartawan Bodrex Yang Viral
Ketua PPWI Lamtim : Menteri Desa Jangan Lempar Kesalahan ! Banyaknya Dugaan Korupsi Dana Desa
Kapolres Kediri Kota Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian
Polres Kediri Kota Himbau Pengguna Jalan untuk Keselamatan Arus Balik Liburan
Berita ini 162 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 16:59 WIB

Barokah: kades Tajul Arifin Rutin Setiap Malam Kamis Laksanakan Pengajian Bersama Warga

Selasa, 4 Februari 2025 - 22:23 WIB

Fraksi Gerindra DPRD Tanggamus Upayakan Bantuan Bedah Rumah Untuk Korban Kebakaran di Semaka

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:32 WIB

Bravo…Bareskrim Ungkap 4 Kasus Penyelundupan Ilegal Selama 3 Bulan Terakhir

Senin, 3 Februari 2025 - 15:35 WIB

Polres Kediri Kota Kembali Gelar Razia Cipta Kondisi, Ini Targetnya !

Minggu, 2 Februari 2025 - 20:10 WIB

Ketua Umum DPP AWNI Rosid Wijaya Desak Menteri Yandri Susanto Minta Maaf !! Atas Pernyataan Wartawan Bodrex Yang Viral

Minggu, 2 Februari 2025 - 15:23 WIB

Ketua PPWI Lamtim : Menteri Desa Jangan Lempar Kesalahan ! Banyaknya Dugaan Korupsi Dana Desa

Jumat, 31 Januari 2025 - 17:39 WIB

Kapolres Kediri Kota Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian

Rabu, 29 Januari 2025 - 21:19 WIB

Polres Kediri Kota Himbau Pengguna Jalan untuk Keselamatan Arus Balik Liburan

Berita Terbaru