Prajurit Yonzipur 10 Kostrad Dampingi Kasad Tinjau Lokasi Erupsi Gunung Semeru

- Jurnalis

Selasa, 14 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putrapos Jakarta —Prajurit Yonzipur 10 Kostrad mendampingi Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal TNI Dudung Abdurachman, S.E., M.M. meninjau secara langsung rumah – rumah dan sekolahan yang terdampak Erupsi Gunung semeru di Ds. Sumberwuluh Kec. Candipuro Kab. Lumajang Jawa Timur. (13/12/2021)

Bersama Prajurit Batalyon Zeni Tempur 10 Kostrad Kasad meninjau langsung proses evakuasi rumah yang tertimbun Lahar dan debu akibat erupsi Gunung Semeru. 

Dalam kegiatan ini, Yonzipur 10 Kostrad mengerahkan alat berat berupa Excavator dan Bulldozer untuk mengevakuasi rumah yang tertimbun Lahar Gunung Semeru dan membuat Sungai Darurat di Ds. Sumberwuluh Kec. Candipuro Kab. Lumajang Jawa Timur.

Semangat Anggota Batalyon Zeni Tempur 10 Kostrad Tidak pernah patah untuk membantu masyarakat yang terdampak Erupsi Gunung Semeru. Hal ini kita lakukan agar menjadi prajurit yang profesional yang siap dan sigap untuk membantu masyarakat dimanapun berada.

Bagas ArieBowo

 Artikel by Penkostrad

Autentikasi

Kapen Kostrad, Kolonel Inf Haryantana, S.H.

Berita Terkait

Polri Amankan Tersangka Pengelola Situs Penyebar Video Porno Anak
Kapolri Resmi Lantik Komjen Ahmad Dofiri Sebagai Wakapolri yang baru
Polres Nganjuk Gerebek Arena Perjudian Sabung Ayam di Desa Sonoageng, Puluhan Motor dan Barang Bukti Lain Diamankan
Bareskrim Polri Sita Aset Milyaran Terkait Judol
Kecelakaan Truk di Ruas Tol Cipularang KM 92 Jasa Marga Percepat Upaya Penanganan
Kapolri Tegaskan Komitmen Transformasi Polri
Kapolri Beberkan Strategi Cegah Kebocoran Anggaran Negara
Kapolri: Cooling System Terus Diupayakan Cegah Polarisasi Saat Pilkada Serentak
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 20:29 WIB

Polri Amankan Tersangka Pengelola Situs Penyebar Video Porno Anak

Rabu, 13 November 2024 - 17:26 WIB

Kapolri Resmi Lantik Komjen Ahmad Dofiri Sebagai Wakapolri yang baru

Rabu, 13 November 2024 - 13:33 WIB

Polres Nganjuk Gerebek Arena Perjudian Sabung Ayam di Desa Sonoageng, Puluhan Motor dan Barang Bukti Lain Diamankan

Selasa, 12 November 2024 - 17:32 WIB

Bareskrim Polri Sita Aset Milyaran Terkait Judol

Selasa, 12 November 2024 - 09:00 WIB

Kecelakaan Truk di Ruas Tol Cipularang KM 92 Jasa Marga Percepat Upaya Penanganan

Senin, 11 November 2024 - 20:38 WIB

Kapolri Tegaskan Komitmen Transformasi Polri

Senin, 11 November 2024 - 20:35 WIB

Kapolri Beberkan Strategi Cegah Kebocoran Anggaran Negara

Senin, 11 November 2024 - 20:32 WIB

Kapolri: Cooling System Terus Diupayakan Cegah Polarisasi Saat Pilkada Serentak

Berita Terbaru